Jun 2, 2017 |
Sesuai Tema “Aku Sudah Besar”dan subtema “Bermain Bersama Sahabat” pada hari Rabu tanggal 3 Mei dan 10 Mei 2017, Adik-adik kelas laut pari dan Laut Penyu berkunjung ke Taman Margasatwa Ragunan tanpa di temani Ayah dan Bunda. Biasanya mereka pergi bersama keluarga,...
Apr 13, 2017 |
Agar Adik-adik dapat beradaptasi saat naik kelas langit nanti, hari Senin 10 April 2017 Adik-adik kelas Laut mulai berkunjung ke kelas Langit. Di sana Adik-adik berkenalan dengan Kakak-kakak yang ada di kelas Langit dan lebih mengenal lingkungan TK Tetum Bunaya...
Mar 27, 2017 |
Pada hari Rabu, 22 Maret 2017 Adik-adik Kelas Laut melakukan kegiatan “Bermain hujan dari air keran” tempatnya di halaman Kelompok Bermain, kegiatan ini didampingi oleh Kak Aas, Kak Ratna, Kak Diyah dan bu Afi. Kelas Laut Pari 11 Adik dan Laut Penyu 10 Adik yang...
Nov 24, 2016 |
Pada hari Rabu, 16 November 2016, Adik-adik kelas Laut Pari dan Laut Penyu melakukan kegiatan menangkap ikan di sebuah kolam plastik. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk melatih sensori Adik-adik di saat memegang ikan. Kegiatan dilakukan dua kali pagi untuk kelas...
Oct 20, 2016 |
19-23 September 2016 Untuk memeriahkan PON yang berlangsung di Jawa Barat, Sekolah Tetum Bunaya mengadakan POTB ( Pekan Olahraga Tetum Bunaya). Senin, tanggal 19 September 2016 Adik-adik kelas laut Pari dan laut Penyu mengikuti kegiatan melempar bola ke dalam...
Sep 30, 2016 |
Setelah diberitahu kalau kita mau jalan-jalan ke perpustakaan Tetum Bunaya oleh Kak Aas, ada satu adik yang berkata “ Kak, aku udah siap pakai kerudung agar tidak panas”, ada-ada saja komentar mereka, yang membuat kami tertawa. Kelas Laut Pari berkunjung ke...